Buncis Masak Kecap
Kalau bunda dirumah punya buncis ada resep sederhana yyang perlu bunda coba yaitu buncis masak kecap. apa saja bahannya selain buncis dan bagaimana cara membuatnya?
Langsung saja ke bahan yang harus bunda siapkan:
Kalori : 78 kal
Protein : 5 g
Lemak : 3,8 g
Karbohidat : 7,7 g
Kolestrol : -
Serat : 1 g
Langsung saja ke bahan yang harus bunda siapkan:
Buncis masak kecap |
- 250 gram buncis
- 1 sendok makan udang kecil kering
- 5 butir bawang merah, diiris secara halus
- 50 ml air
- merica
- garam
- 1 sendok makan minyak biji kanola
- Cucilah buncis kemudian buang kedua ujung dan seratnya, potonglah kurang lebih 5 cm
- Tumis irisan bawah merah di wajan anti lengket hing baunya harum
- Masukkan udang kering kemudian aduklah dan kecilkan apinya
- Masukkan potongan buncis saat udang kering mulai harum, jangan lupa di aduk
- Berilah kecap manis
- Tuangkan air dan berilah merica dan sedikit garam, aduklah sampai buncis matang
- Siap untuk disajikan
Kalori : 78 kal
Protein : 5 g
Lemak : 3,8 g
Karbohidat : 7,7 g
Kolestrol : -
Serat : 1 g
Tidak ada komentar :
Posting Komentar